Kami juga menyediakan software komputer search engine dengan merk produk Electronic Search of Indonesian Tax Rule (EsiTax). CD EsiTax berisi database peraturan pajak lengkap dari Undang-Undang, Peraturan Pemerintah, dan petunjuk pelaksanaannya hingga Surat Edaran Direktur Jenderal Pajak, yang mencakup seluruh jenis pajak, yaitu KUP, PPh, dan PPN, serta PBB dan Bea Meterai. Database berisi peraturan yang di terbitkan sejak tahun 1983 dan secara rutin di update via internet. CD EsiTax akan memudahkan bagi masyarakat luas, baik badan pemerintah, perusahaan swasta maupun perorangan, dalam mencari referensi peraturan pajak yang dibutuhkan, membaca isi peraturan maupun mencetaknya.
Fitur-fitur :
- Lebih dari 1000 peraturan pajak, dan akan bertambah terus. Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda (P3B) atau Tax Treaty antara Indonesia dengan negara-negara lainnya.
- Berisi formulir-formulir perpajakan seperti SPT, Bukti Pemotongan, Faktur Pajak, dan lain-lain.
- Pencarian lebih dari satu suku kata: Match, And, atau Or dari suku kata.
- Next Search, untuk mencari peraturan dari jumlah peraturan hasil pencarian sebelumnya, dan Back Search, untuk kembali kepada peraturan hasil pencarian.
- Untuk menampilkan dua peraturan sekaligus dalam dua jendela yang bersebelahan, baik atas peraturan yang telah diubah, dicabut, atau peraturan terkait.
- View peraturan hasil pencarian dapat diperbesar full.